Rabu, 16 November 2016

Hukum Membaca al-Qur'an Bagi Wanita Tanpa Jilbab

🌹📚👑HUKUM MEMBACA AL-QUR'AN BAGI WANITA TANPA MEMAKAI JILBAB

🔦Ditanya asy-Syaikh Muhammad bin Shalih al-'Utsaimin رحمه الله,

🍃Apa yang seharusnya kami lakukan sebelum membaca al-Qur'an?

🍂Dan apakah wajib bagi wanita untuk memakai jilbab yang sempurna ketika dia membaca al-Qur'an?

📬Jawaban :

🌷"Alhamdulillah, *tidak wajib* bagi wanita memakai jilbab ketika membaca al-Qur'an, karena tidak adanya dalil yang menunjukkan wajibnya atas demikian itu."

💎Beliau juga mengatakan,

👓"(Ketika) membaca al-Qur'an *tidak disyaratkan* padanya menutup kepala".

📋Fatawa Ibnu 'Utsaimin (1/420)

🎀Sumber @fatawinissa

🖌Purwokerto, 14 Shafar 1438 H

🔘➰➰🔘➰➰🔘

#ﻗـــــﺮﺍﺀﺓ_ﺍﻟﻘـــﺮآﻥ_ﻟﻠﻤـــﺮﺃﺓ_ﺑـــﺪﻭﻥ_ﺍﻟﺤﺠــﺎﺏ  - -  #ﺳُﺌــﻞ ﺍﻟﺸّﻴﺦ ﺍﺑﻦ ﻋﺜﻴﻤﻴﻦ -ﺭﺣﻤﻪ ﺍﻟﻠﻪ- : ﻣﺎﺫﺍ ﻳﻨﺒﻐﻲ ﺃﻥ ﻧﻔﻌﻞ ﻗﺒﻞ ﻗﺮﺍﺀﺓ ﺍﻟﻘﺮﺁﻥ ؟ ﻭﻫﻞ ﻳﺠﺐ ﻋﻠﻰ ﺍﻟﻤﺮﺃﺓ ﺃﻥ ﺗﺮﺗﺪﻱ ﺍﻟﺤﺠﺎﺏ ﺍﻟﻜﺎﻣﻞ ﻭﻫﻲ ﺗﻘﺮﺃ ﺍﻟﻘﺮﺁﻥ .؟ . #الجــواب : ﺍﻟﺤﻤﺪ ﻟﻠﻪ , ﻻ ﻳﺠﺐ ﻋﻠﻰ ﺍﻟﻤﺮﺃﺓ ﺍﺭﺗﺪﺍﺀ ﺍﻟﺤﺠﺎﺏ ﻟﻘﺮﺍﺀﺓ ﺍﻟﻘﺮﺁﻥ ، ﻟﻌﺪﻡ ﻭﺟﻮﺩ ﺩﻟﻴﻞ ﻳﺪﻝُّ ﻋﻠﻰ ﻭﺟﻮﺏ ﺫﻟﻚ .  ~ #وقــال أيضاً : " ﻗﺮﺍﺀﺓ ﺍﻟﻘﺮﺁﻥ ﻻ ﻳﺸﺘﺮﻁ ﻓﻴﻬﺎ ﺳﺘﺮ ﺍﻟﺮﺃﺱ ... " . ~ ﻓﺘـــــﺎﻭﻯ ﺍﺑﻦ ﻋـﺜﻴﻤــــﻴﻦ ~ (1/420)

🍄AFIP🍄
📱bit.ly/akhawaatfillahpurwokerto
💻http://akhawaatfillahpurwokerto

Tidak ada komentar:

Posting Komentar